Inilah Pengertian Dan Jenis-Jenis Puasa Sunnah Yang Perlu Kita Ketahui Serta Bacaan Niatnya

Inilah Pengertian Dan Jenis-Jenis Puasa Sunnah Yang Perlu Kita Ketahui Serta Bacaan Niatnya

"Saya belum pernah Rasulullah SAW berpuasa sebulan penuh, kecuali puasa di bulan Ramadhan. Dan juga berpuasa penuh pada bulan-bulan tertentu, kecuali bulan Sya'ban." (HR. Bukhari dan Muslim)

Berikut lafaz niat puasa nisfu sya'ban:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ شَعْبَانَ لِلهِ تَعَالَى

Bacaan latin: "Nawaitu shauma ghadin 'an adaa'i sunnati Sya'bana lillaahi ta'aalaa."

Artinya: Aku berniat puasa sunnah Syaban esok hari karena Allah Ta'ala.

BACA JUGA:Doa Agar Terhindar Dari Sihir, Lengkap Dengan Bacaan Arab, Latin Beserta Artinya

6. Puasa 10 Hari Pertama Dzulhijjah

Anjuran melakukan puasa 10 hari pertama bulan Dzulhijjah ini berdasar pada riwayat dari Aisyah ra, 

"Bahwa Rasulullah SAW tidak berpuasa pada hari yang ke-10 dari bulan Dzhulhijah." (HR. Muslim)

Berikut lafaz niat puasa 10 hari pertama bulan Dzulhijjah:

نَوَيْتُ صَوْمَ شَهْرِ ذِيْ الْحِجَّةِ سُنَّةً لِلَّهِ تَعَالَى

Bacaan latin: "Nawaitu shouma syahri dzil hijjah sunnatan lillahi ta'ala"

Artinya: Saya niat puasa sunnah bulan Dzulhijjah karena Allah Ta'ala.

BACA JUGA:Bacaan Doa Beserta Tata Cara Penyembelihan Hewan kurban

7. Puasa Arafah

Puasa Arafah dikerjakan pada tanggal 9 bulan Dzulhijjah bertepatan dengan waktu wukuf haji di Arafah. Orang yang berhaji tidak disunnahkan melakukan puasa ini, namun untuk yang tidak melaksanakan haji maka disunahkan untuk mengerjakannya.

Berikut lafaz niat puasa Arafah:

نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ يَوْمِ عَرَفَةَ لِلهِ تَعَالَى

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: