Resep Seblak Pangsit, Sensasi Gurih dan Pedas yang Menggoda

Selasa 02-04-2024,10:49 WIB
Reporter : Puspa Sari Dewi
Editor : Lebrina Uneputty

2. Ambil kulit pangsit, taruh isian di tengahnya sekitar 2 atau 3 sdm. Olesi tepian kulit pangsit dengan putih telur, lalu telangkupkan dan rekatkan kulit pangsit.

BACA JUGA:

3. Didihkan air, rebus pangsit sampai matang, tiriskan.

4. Tumis bumbu seblak bersama daun jeruk dan serai hingga matang. Masukkan orak-arik telur dan bakso, aduk-aduk sebentar.

5. Masukkan air, didihkan. Tambahkan garam, gula, dan kaldu bubuk secukupnya. Biarkan mendidih sekitar 5 menit agar aroma bumbu lebih keluar.

6. Masukkan pangsit, masak sampai kuah mendidih lagi. Matikan api, sajikan bersama bahan pelengkap.

Resep di atas bisa menghasilkan 4-5 porsi seblak pangsit. Bagaimana? Mudah, bukan, cara membuatnya? Jangan lupa recook, ya! Happy cooking!

Kategori :