Gangguan Transmisi Listrik Pusat Akibatkan Kota Lampung Lumpuh, PLN Upayakan Perbaikan

Gangguan Transmisi Listrik Pusat Akibatkan Kota Lampung Lumpuh, PLN Upayakan Perbaikan

Karena adanya gangguan transmisi, akibatkan Lampung mati total--

Untuk itu, PLN belum bisa memastikan waktu pemadaman itu akan berakhir.

 

"Petugas terus berupaya melakukan penanganan dan perbaikan terhadap transmisi yang mengalami gangguan agar listrik bisa kembali menyala. Kami juga sudah berkoordinasi dengan pihak terkait untuk penanganan gangguan itu,” kata dia.

 

Pihak PLN juga mengimbau masyarakat bisa memaklumi gangguan tersebut. Saat ini petugas PLN setempat telah melakukan upaya perbaikan.

“Masyarakat harap bersabar karena kami masih berupaya melakukan perbaikan,” kata dia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: