Bocoran Harga Kawasaki Ninja ZX-25R 2024, dengan Banyak Tambahan Fitur

Bocoran Harga Kawasaki Ninja ZX-25R 2024, dengan Banyak Tambahan Fitur

Selain tambahan warna dan grafis dari tipe original, tipe Special Edition ABS juga dilengkapi dengan beberapa aksesoris standar, seperti : Dual-direction KQS, pillion seat cover, smoked windshield, frame sliders, dan wheel rim tape.

Selain warna dan grafik asli yang terinspirasi KRT dengan penamaan "RR", Ninja ZX-25RR yang bersemangat mencakup semua fitur model SE, ditambah garpu depan bermutu lebih tinggi dengan preload pegas yang dapat disesuaikan, Showa BFRC lite bermutu tinggi shock belakang, dan tank pad.

Harga Kawasaki ZX-25 R 2024

Di tahun 2024 nanti Kawasaki ZX-25 R mengeluarkan dua model dengan fitur dan penampilan yang berbeda. Ada tiga tipe yang diproduksi yakni Kawasaki Ninja ZX-25R, Kawasaki Ninja ZX-25 ABS SE, dan Kawasaki Ninja ZX-25RR.

Berikut harga dan fitur tambahan dari masing-masing model Ninja ZX-25R:

1. Ninja ZX-25R

Dilansir dari kawasaki-motor.co.id, motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 107.540.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:

  • Central Ram Air
  • ø37 mm SFF-BP front suspension
  • Horizontal Back-link rear suspension
  • ø310 mm semi-floating disc with radial-mount caliper
  • TFT instrumentation with Circuit Mode
  • Smartphone connectivity
  • Integrated Riding Modes (with KTRC and Power Modes)

2. Kawasaki Ninja ZX-25 ABS SE

Pada motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 125.700.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:

  • Central Ram Air
  • ø37 mm SFF-BP front suspension
  • Horizontal Back-link rear suspension
  • ø310 mm semi-floating disc with radial-mount caliper
  • TFT instrumentation with Circuit Mode
  • Smartphone connectivity
  • Integrated Riding Modes (with KTRC and Power Modes)
  • Dual-direction Kawasaki Quick Shifter
  • Special Edition graphics

3. Kawasaki Ninja ZX-25RR

Kelas tertinggi di modelnya, motor dengan model ini dibanderol dengan harga Rp 132.000.000,00 khusus untuk harga Jakarta. Dan berikut ini fitur tambahannya:

  • Central Ram Air
  • ø37 mm SFF-BP front suspension with adjustable preload
  • Horizontal Back-link rear suspension with BFRC lite shock
  • ø310 mm semi-floating disc with radial-mount caliper
  • TFT instrumentation with Circuit Mode
  • Smartphone connectivity
  • Integrated Riding Modes (with KTRC and Power Modes)
  • Dual-direction Kawasaki Quick Shifter
  • KRT Edition graphics

Nah berikut tadi ulasan mengenai bocoran harga Kawasaki Ninja ZX-25 2024, berminat untuk beli?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: