Cobain! Tips Diet Dijamin Anti Gagal, Cepat dan Sehat Untuk Mendapatkan Berat Badan Ideal

Cobain! Tips Diet Dijamin Anti Gagal, Cepat dan Sehat Untuk Mendapatkan Berat Badan Ideal

2. Konsumsi protein 

Mengkonsumsi protein juga dapat meningkatkan metabolisme dan dapat menekan nafsu makan, karena protein membutuhkan energi untuk bisa bermetabolisme.

BACA JUGA:Rekomendasi Handphone Gaming 2 Jutaan Terbaik 2023, Ada Ram 8 Gb

Dengan kamu mengkonsumsi makanan yang mengandung protein tinggi, dapat meningkatkan kalori dalam tubuh yang akan dibakar hingga 80 - 100 kalori per hari.

3. Batasi konsumsi karbohidrat 

Jika kamu sedang menjalankan program diet, sebaiknya kamu mengurangi jumlah karbohidrat yang kamu konsumsi.

Ada baiknya kamu mengganti sumber karbohidrat dengan makanan yang tinggi serat, contohnya buah - buahan seperti pisang, kacang - kacangan dan bisa mengganti juga dengan nasi merah.

Hindari juga minum - minuman yang manis, contohnya seperti soda dan teh.

BACA JUGA:Ikuti Cara Daftar BRImo terbaru 2023, Tanpa Perlu ke Bank

4. Rutin berolahraga 

Olahraga sangat bagus untuk kondisi tubuh kita agar tetap sehat dan bugar, apalagi bagi kamu yang sedang menjalankan program diet.

Saat menjalankan program diet, kamu wajib untuk melakukan olahraga dengan konsisten supaya diet yang kamu jalankan bisa berhasil.

Kamu dianjurkan untuk olahraga minimal 30 menit per hari secara rutin, pilih olahraga yang ringan saja terlebih dahulu.

Seperti, jalan kaki atau jogging di sekitaran rumah. Dijamin program diet kamu akan berjalan dengan lancar dan dapat membantu proses penurunan berat badan secara cepat.

BACA JUGA:Dorong Bekasi Jadi Smart City, Pemkot Bakal Selesaikan Pemasangan WiFi di 300 Titik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: