Yuk Mengenal 8 Masakan Jepang Yang Super Nikmat Kaya Manfaat dan Gizi

Selasa 26-09-2023,19:18 WIB
Reporter : Iksan Agus A.
Editor : Reza Fahlevi

3. Natto

Masakan jepang ketiga yang tak kalah sedap adalah Natto, terbuat dari kacang kedelai yang difermentasikan dengan menggunakan tipe bakteri yang diproduksi secara alami,  disaluran pencernaan manusia.

Selain punya aroma yang menyengat, Natto memiliki tekstur yang terkenal lengket.

4. Udon

Masakan Jepang selanjutnya yang tak kalah nikmat adalah Udon, terbuat dari mi tebal dan chewy teksturnya makanan ini terbuat dari tepung gandum, garam dan  air, umumnya disantap dengan memakai kuah kaldu gurih.

Lalu diberi aneka Garnis untuk membuatnya makin terasa lezat diladah saat dimakan.

Varian Udon yang paling terkenal salah satunya adalah Kitsune Udon  yakni udon yang disajikan  dengan aburage.

BACA JUGA:

5.  Oden

Masakan Jepang satu ini bisa disebut Hot potnya Jepang, saat cuaca sedang dingin, masakan jepang satu ini cocok sekali.

Oden dibuat menggunakan perpaduan ragam bahan makanan, seperti fish cake, telur rebus, lobak daikon,konnyaku, kemudian dicampur tahu, yang direbus menggunakan campuran kuah kaldu, soy sauce dan dashi. Biasanya masakan jepang Oden disajikan berbagai jenis kondimen.

6. Soba

Masakan Jepang bernama Soba ini, terbuat dari tepung buckwheat atau gandum Kuda, sehingga citra rasanya seperti kacang saat disantap atau dinikmati, penyajian soba bisa saat masih hangat atau dingin.

Saat disajikan dingin, mi soba akan dikombinasikan dengan tsuyu lalu ditambah dengan garnish, seperti daun bawang, nori dan wasabi.

7. Sashimi

Masakan Jepang yang diberi nama Sashimi ini, merupakan masakan jepang yang bahan-bahannya masih mentah alias tidak dimasak menggunakan api.

Kategori :