Yuk Mengenal 8 Masakan Jepang Yang Super Nikmat Kaya Manfaat dan Gizi

Selasa 26-09-2023,19:18 WIB
Reporter : Iksan Agus A.
Editor : Reza Fahlevi

Masakan Jepang Nikmat - Jepang adalah sebuah negara di Asia yang sangat  kaya dengan aneka rupa masakan khas Negeri Matahari terbit.

Masakan Jepang  banyak sekali jenis dan rupanya, diantara masakan Jepang yang paling terkenal adalah Sushi.

Soal kelezatan, masakan Jepang sudah tak ada yang meragukan, dan populer sekali di Indonesia sejak dulu terbukti restoran-restoran  di Tanah Air banyak  yang menyajikan masakan Jepang.

Masakan Jepang yang diberi nama Sushi, kata sushi merujuk kepada masakan Jepang yang bahan baku utama beras Jepang.

Beras Jepang sebagai bahan membuat masakan Jepang yang diberi nama Sushi itu, selanjutnya diolah memakai cuka beras.

Selain menggunakan bahan utama beras, masakan jepang juga terkenal nikmat dan lezat , menggunakan bahan seperti Sup miso, acar, produk kedelai,  sayuran hijau dan kuning, buah-buahan, makanan laut, jamur, rumput laut, teh hijau, kopi, serta daging sapi dan lainnya. 

BACA JUGA:

Dari berbagai bahan-bahan itu tercipta makanan-makanan yang diberi nama masing-masing menyesuaikan dengan bahan utamanya.

Berikut nama-nama lainnya dari masakan Jepang

1. Ramen

Ramen merupakan mie kuah khas Masakan Jepang,  yang terbuat dari tepung gandum, bentuk mi ini lebih tipis dan bergelombang disajikan menggunakan kuah kaldu gurih yang terbuat dari sa sauce , ditambah garam, miso dan kaldu tulang.

2. Yakitori

Masakan Jepang lainnya yang tak kalah nikmat adalah Yakitori terbuat dari  sajian ayam barbekyu seperti sate kalau di Indonesia.

Menggunakan bumbu antara lain cuka beras, gula , garam dan soy sauce serta sake minuman tradisional Jepang.

Yakitori ini memiliki macam-macam variasi seperti momo atau paha ayam, negima atau daging ayam, dan daun bawang , juga ada tsukune atau bakso ayam.

Kategori :