Daftar Nama Korban Insiden Kebakaran Glodok Plaza, 6 Orang Meninggal Dunia

Nama-nama korban kebakaran di Glodok Plaza--
Radarpena.co.id,Jakarta - BPBD Jakarta melaporkan data terkini mengenai orang hilang dalam peristiwa kebakaran gedung Glodok Plaza, Jakarta Barat. Jumlah orang hilang bertambah menjadi 14 orang, padahal sebelumnya 11 orang.
Data ini disampaikan BPBD Jakarta dalam siaran pers yang diterima, Jumat (17/1/2025). Data ini diperbarui pukul 08.00 WIB.
"Informasi orang hilang yang sudah melapor ke poskotis: 14 orang," bunyi keterangan pers BPBD Jakarta.
BACA JUGA:Sejarah Diskotek Golden Crown yang Hangus di Glodok Plaza
BACA JUGA:Daftar Nama Korban Hilang dalam Kebakaran Glodok Plaza Jakarta Barat, 7 Diantaranya Perempuan
Mereka yang dilaporkan hilang adalah:
1. Aulia Belinda (28)
2. Deri Sauki (25)
3. Osima Yukari (25)
4. Aldrina S (29)
5. Ade Aryati (29)
6. Shinta Amelia (20)
7. Indira Seviana Bela (25)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: