5 Destinasi Wisata di Sidoarjo yang Wajib Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan

5 Destinasi Wisata di Sidoarjo yang Wajib Dikunjungi saat Libur Akhir Pekan

Rekomendasi destinasi wisata di Sidoarjo -Foto: Screenshot Instagram/@banggasidoarjo-

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Sidoarjo merupakan sebuah kabupaten di Provinsi Jawa Timur, Indonesia. Ibu kotanya adalah Kecamatan Sidoarjo.

Kabupaten ini berbatasan langsung dengan Kota Surabaya dan Kabupaten Gresik di utara, Selat Madura di timur, Kabupaten Pasuruan di selatan, serta Kabupaten Mojokerto di barat. 

Sidoarjo dahulu dikenal sebagai pusat pemerintahan Kerajaan Janggala, butuh rujukan Pada masa kolonialisme Hindia Belanda, Sidoarjo merupakan bagian dari Kota Surabaya. Nama daerahnya pada masa itu ialah Sidokare.

Sidoarjo terletak di antara dua aliran sungai yaitu Kali Mas dan Kali Porong yang merupakan cabang dari Kali Brantas yang berhulu di Kabupaten Malang.

Dilansir dari beberapa sumber, berikut ini rekomendasi destinasi wisata yang wajib dikunjungi saat kamu sedang berada di Sidoarjo, cocok untuk liburan akhir pekan anda.

BACA JUGA:

Berikut ini rekomendasi tempat wisata yang ada di Sidoarjo, wajib dikunjungi untuk libur akhir pekan anda diantaranya sebagai berikut:

Air Jungle Waterpark

Air Jungle Waterpark merupakan salah satu destinasi wisata air terbaru di Sidoarjo yang cocok untuk dikunjungi bersama anggota keluarga, terutama saat liburan.

Dengan beragam wahana seru diantaranya seperti ember raksasa, kolam ombak, seluncur air, dan lainnya, wisata ini menawarkan keseruan yang tak terlupakan.

Dengan harga tiket masuk yang sangat terjangkau yaitu hanya Rp15.000, tentunya sangat menarik dan cocok untuk libur bersama keluarga.

Air Jungle Waterpark berlokasi di Desa Ketegan, Kecamatan Tangulangin, dan mudah dijangkau dari pusat kota.

Kampung Lali Gadget

Kampung Lali Gadget yang berada di Desa Pagerngumbuk, Kecamatan Wonoayu, Kabupaten Sidoarjo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: