Waspada! Ini Daftar Wilayah Terdampak Badai La Nina pada Bulan Juni hingga November 2024

Waspada! Ini Daftar Wilayah Terdampak Badai La Nina pada Bulan Juni hingga November 2024

Ilustrasi: BKMG merilis sejumlah wilayah yang diprediksi terkena dampak cuaca esktrem akibat badai La Nina pada bulan Juni hingga November 2024--BMKG

Sehingga hujan yang mengguyur hanya beberapa jam saja dapat membuat Jakarta tergenang.

BACA JUGA:

Daftar Wilayah yang Kena Cuaca Ekstrem Dampak La Nina 

BMKG merilis sejumlah wilayah yang diprediksi akan terkena dampak dari cuaca ekstrem akibat gelombang La Nina di Indonesia pada bulan Juni-November 2024:

- Bulan Juni 2024

  • Sebagian Kalimantan Timur
  • Kalimantan Selatan
  • Sebagian Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Utara
  • Sebagian Maluku
  • Maluku Utara
  • Sebagian Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Tengah
  • Papua Pegunungan

- Bulan Juli 2024

  • Sebagian Sumatera Utara
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Utara
  • Kalimantan Selatan
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Utara
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Tengah
  • Papua Pegunungan
  • Agustus 2024
  • Sebagian kecil Aceh
  • Sumatera Utara
  • Kalimantan Barat
  • Maluku
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Tengah

-  Bulan September 2024

  • Sebagian Sumatera Utara
  • Kalimantan Barat
  • Maluku
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Tengah

Bulan Oktober 2024

  • Sebagian Aceh
  • Sumatera Utara
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
  • Jawa Barat
  • Maluku
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Selatan

Bulan November 2024

  • Sebagian Aceh
  • Sumatera Utara
  • Sumatera Barat
  • Riau
  • Bengkulu
  • Bangka Belitung
  • Jawa Barat
  • Jawa Tengah
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
  • NTB
  • Sulawesi Selatan
  • Sulawesi Barat
  • Papua Barat Daya
  • Papua Barat
  • Papua Selatan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: