7 Daftar Mata Uang Terendah di Dunia Terbaru per 8 Mei 2024, Indonesia nomor Berapa?

7 Daftar Mata Uang Terendah di Dunia Terbaru per 8 Mei 2024, Indonesia nomor Berapa?

Daftar nilai mata uang terendah di dunia 2024--Freepik

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Simak daftar mata uang terendah di dunia, apakah Indonesia (IDR) termasuk?

Nilai mata uang dunia pada dasarnya dilihat dari nilai tukarnya terhadap mata uang negara lain.

Namun hal yang perlu diketahui adalah mata uang tidak hanya ditentukan oleh nilai tukarnya terhadap negara lain saja, tetapi juga ada beberapa factor yang mempengaruhinya. Seperti inflasi, stabilitas ekonomi, dan kebijakan moneter.

Selain itu, nilai tukar mata uang tidak selalu mencerminkan kondisi perekonomian suatu negara.

Mata uang yang kuat tidak selalu mendeskripsikan ekonomi yang bagus pada negara tersebut.

Sama seperti nilai mata uang terendah di dunia tidak selalu mencerminkan kondisi ekonomi suatu negara yang buruk.

BACA JUGA:

Nilai tukar mata uang juga bisa berubah dari waktu ke waktu, dan bisa dipengaruhi oleh faktor-faktor eksternal seperti kebijakan perdagangan internasional, gejolak politik, dan masalah global lain-lainnya.

Nah berikut ini daftar mata uang terendah di dunia per 8 Mei 2024 yang dikutip dari Liputan 6.com:

1. Iran (Rial/IRR)

Mata uang Iran (Rial/IRR) menjadi salah satu mata uang terendah paling lama di dunia. Hal ini dikarenakan devaluasi berkelanjutan sejak tahun 1979.

Selain itu sanksi ekonomi dari Amerika Serikat membuat IRR semakin terpuruk. Seperti yang diketahui nilai tukar IRR per 1 dolar Amerika Serikat setara 42.062 IRR, namun nilai mata uang ini berfluktuatif tergantung dari pergerakan pasar.

2. Vietnam (Dong/VND)

Vietnam (Dong/VDN) termasuk salah satu negara yang memiliki nilai mata uang terendah di dunia. Sudah banyak upaya yang dilakukan oleh pemerintah Vietnam, namun tetap aja Dong masih menjadi mata uang terlemah di dunia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: