2024 Tinggal Menghitung Hari, Intip Aneka Resep Ikan Bakar untuk Pesta Malam Tahun Baru
3. Oleskan bumbu merata ke ikan, biarkan sebentar hingga bumbu meresap, panggang di air fryer sambil dioles lagi dengan bumbu olesan sampai ikan matang, sajikan.
BACA JUGA:
- Resep Mongolian Beef: Chinese Food Ini Jadi Menu Favorit Keluarga, Lezat dan Praktis!
- Rekomendasi Ide Menu Bakaran untuk Perayaan Malam Tahun Baru 2024, Simak Yuk!
3. Gurame Bakar Jimbaran
Dikutip Radarpena dari Instagram @mus_cook, inilah resep gurame bakar jimbaran yang mudah untuk dibuat dan dapat kamu jadikan panduan.
Bahan Bumbu:
- 15 siung bawang merah
- 8 siung bawang putih
- 5 buah cabai merah keriting
- 2 sendok makan terasi
- 1 ruas kunyit
- 1/4 ruas jahe
- 6 buah kemiri
- 3 sendok makan saus sambal
- 2 sendok makan saus tomat
- 2 sendok makan saus tiram
- 1 sendok makan gula merah
- 5 lembar daun jeruk
- 3 lembar daun salam
- Garam, lada, gula, dan penyedap secukupnya
- 250ml minyak sayur
- 2 sendok makan butter atau mentega (optional)
Bahan Lainnya:
- 1 ekor gurame ukuran 500-800gr, dicuci 2 kali dan lumuri dengan jeruk nipis, lalu diamkan 20 menit dan cuci kembali.
- Lalapan
Proses Memasak:
1. Haluskan bawang merah, bawang putih, cabai, kemiri, terasi, jahe, dan kunyit.
2. Panaskan minyak, tumis bumbu halus bersama daun jeruk dan daun salam, tumis hingga harum.
3. Setelah sekitar 10 menit, masukan saus tiram, saus sambal, dan saus tomat, aduk rata.
BACA JUGA:
- Resep Tumis Kangkung Saus Tiram Ala Resto dan Tips agar Warna Tetap Hijau
- Kenapa Beli Kalau Bisa Buat Sendiri, Nih Resep Ayam Goreng Serundeng Kelapa, Dijamin Gurih dan Lezat, Wajib Dicoba!
4. Masukkan garam, lada, gula, dan penyedap. Aduk rata dan koreksi rasa.
5. Setelah pas rasanya masukkan butter atau mentega, ini optional (biar lebih gurih saja). Aduk-aduk rata, angkat, dan dinginkan.
6. Siapkan grill pan, beri sedikit minyak dan panaskan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: