Daftar 10 Universitas Terbaik Yang Ada Di Indonesia

Daftar 10 Universitas Terbaik Yang Ada Di Indonesia

BACA JUGA:Kota Bekasi Raih Peringkat Pertama Penggunaan Produk Dalam Negeri Kategori Pemerintah Daerah Kabupaten/Kota Se

3. Sitasi (Pengaruh Riset)

Kemudian, di bidang ketiga ada yang namanya sitasi (pengaruh riset) yang indikatornya berbobot 30%.

4. International Outlook (Staf, Mahasiswa, dan Riset)

Poin-poin indikator bidang keempat adalah proporsi mahasiswa internasional berbobot 2,5%, kolaborasi internasional 2,5%, dan proporsi staf internasional 2,5%.

5. Industry Income (Transfer Pengetahuan)

Pada bidang kelima yaitu industry income, bobotnya mencapai 2,5% penilaian.

BACA JUGA:Intip Daftar Menu Diet Sehat Seminggu, Dijamin Turunkan Berat Badan

Lalu,universitas mana saja yang terbaik di Indonesia berdasarkan pemeringkatan THE WUR dan QS AUR 2023?

10 Universitas Terbaik Indonesia Versi THE WUR 2023:

1. Universitas Indonesia

Peringkat global: 1.001-1.200
Skor total: 24,4-29,7

2. Universitas Airlangga

Peringkat global: 1.201-1.500
Skor total: 18,4-24,3

3. Institut Teknologi Bandung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: