"Masih kami cek di lapangan, masih kami lakukan penyelidikan di lapangan oleh petugas, kalau sudah selesai kami informasikan," ucapnya.
BACA JUGA:
Kecelakaan maut antara mobil tv One dan Truk Box terjadi di Tol Pemalang KM 315 A Kamis 31 Oktober 2024.
Berdasarkan informasi yang diperoleh radarpena.co.id, tiga korban meninggal dunia tersebut yaitu:
1. Sunardi, Pengemudi KBM Xenia
Alamat : Jln. Taman Asri II No. 2 RT. 01 RW. 016 Penggilingan Cakung Jakarta Timur
Korban mengalami luka Cidera Kepala Berat ( CKB ), fraktur tulang hidung, sobek tidak beraturan kaki kanan korban meninggal dunia di lokasi kejadian kemudian di evakuasi ke RSI Al Ikhlas Taman Pemalang.
2. MARWAN, Penumpang KBM Xenia baris kedua belakang kemudi
Korban mengalami luka gejas dada, cidera abdomen lecet dagu korban meninggal dunia di lokasi kejadian kemudian di evakuasi ke RSI Al Ikhlas Taman Pemalang.
3. ALWAN SYAHMIDI, Penumpang KBM Xenia baris ketiga
Alamat : Jln. Joglo Raya RT. 03RW. 03 Kembangan Jakarta Barat
Korban mengalami luka fraktur telapak kaki kanan, gejas dada cidera abdomen korban meninggal dunia di lokasi kejadian kemudian di evakuasi ke RSI Al Ikhlas Taman Pemalang.
BACA JUGA:
Sementara korban luka-luka, yaitu:
1. FELICIA AMELINDA DEQI PRIATNA (24), Penumpang KBM Xenia samping kemudi
Alamat : Jln. Wijaya Kusuma II / 5/ 138 RT. 04 RW. 07 Duren Sawit Jakarta Timur