Viral! Seorang Guru Tahfidz Sekaligus Duta Kesehatan Mental Diduga Lakukan Pelecehan ke Anak SMP

Selasa 30-07-2024,07:21 WIB
Reporter : Marta Saras
Editor : Marta Saras

BACA JUGA:

"Padahal dia guru, harusnya ngasih contoh yang baik, ini nda wehh, beda dri yg lain emgg. Terus dia kek maksa gitu buat ngirim "PD" ku," ujar korban.

Bahkan, Mohammad Hermanto tak segan memperhatikkan tubuh korban sejak awal masuk sekolah. 

"Dia bilang Lo ke aku 'kamu itu dari awal masuk sekolah udh saya perhatikan, bentuk tubuhmu juga berubah drastis'. Merinding Iangsung aku," tambahnya.

Dikatakan bahwa Mohammad Hermanto sempat menyampaikan permintaan maaf kepada korban. Meski demikian, pria itu mengelak dan berdalih bahwa ponsel miliknya dibajak.

Akun medsos Mohammad Hermanto yang sebelumnya dikenal kerap membagikan momen-momen berkegiatan sebagai Duta Kesehatan Mental kini ditutup. Dan sampai saat ini belum ada keterangan dari yang bersangkutan terkait viralnya kasus ini.

Kategori :