Sebaikna konsumsi air putih minimal 8 gelas atau 2 liter per hari agar asupan cairan dalam tubuh dan sel kulit bekerja dengan baik dan memperlancar aliran darah dalam tubuh.
Rutin Olahraga
Tips yang ketiga yaitu sebaiknya kamu rutin untuk melakukan olahraga, agar racun dalam tubuh kamu bisa keluar melalui keringat.
Awali saja dengan olahraga ringan seperi joging, tak hanya sehat untuk tubuh dan kondisi kulit wajah.
Dengan olahraga kita juga bisa menjaga kondisi mental yan sehat dan pikiran yang positif lho, olahraga juga bisa menghilangkan stres, minimal lakukan olagraga selama 20 menit setiap hari.
Mengonsumsi Makanan Bergizi
Tubuh kita harus mendapatkan makanan yang bergizi seimbang, selain minum air putih yang rutin dengan mengonsumsi makanan yang bergizi juga dapat membuat kulit wajah menjadi sehat dan terawat.
Sebaiknya rajin untuk mengonsumsi sayuran, buah - buahan yang kaya akan vitamin dan antioksidan yang baik untuk kondisi kesehatan kulit.
Menggunakan Minyak Kelapa
Kandungan yang terdapat dalam minyak kelapa ini memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan kulit wajah.
Minyak kelapa yang memiliki antioksidan tinggi serta anti inflamasi dan bisa mempercepat penyembuhan.
Dilansir dari Skin and Cancer Foundation, disebutkan jika minyak kelapa adalah pelembap yang baik pada kulit.
Untuk mendaatkan manfaatnya, kamu bisa mengoleskan sedikit minyak kelapa ke area kulit yang diinginkan. Setelah itu, pijat sedikit agar minyak meresap dan biarkan beberapa menit, lalu cuci dengan pembersih
Manfaat lain dari minyak kelapa juga mampu menenangkan kulit, bisa menghapus makeup wajah serta menjaga kelembapan kulit agar lebih sehat dan fresh.
Menggunakan Lidah Buaya
Lidah buaya yang sudah dikenal sejak lama yang memiliki banyak manfaat, salah satunya baik untuk kesehatan kulit agar mulus dan sehat.
Lidah buaya juga mampu merangsang pertumbuhan sel baru serta dapat menyumbat pori - pori dan menenangkan untuk kulit wajah.
Gunakan lidah buaya ini setelah cuci muka secara rutin, namun apabila wajah kamu sensitif sebaiknya berhati - hati agar wajah kamu tidak iritasi dan alergi.
Demikianlah beberapa tips untuk merawat kulit dengan metode alami yang bisa dilakukan. Semoga membantu. ***