Pakar Perjalanan Ungkap Durasi Berkendara yang Aman untuk Mudik Lebaran

Durasi berkendara yang aman saat mudik lebaran--
Sony juga mengimbau pengemudi sebaiknya beristirahat dengan cukup terlebih dahulu sebelum memulai perjalanan jauh. “Lebih bagus sebelum memulai perjalanan itu tidur 6-7 jam dahulu. Sementara untuk waktu keberangkatan saat gelap atau terang itu bebas, disesuaikan dengan kemampuan masing-masing, yang penting adalah paham risiko yang dihadapi saat di perjalanan,” kata Sony. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: