Mengenal Saham Costco Wholesale (COST) Peluang dan Resikonya
Mengenal saham Costco (COST)--
3. Kapitalisasi Pasar dan P/E Ratio
Saat ini, Costco memiliki kapitalisasi pasar sebesar $475.790.000.000, menjadikannya salah satu peritel terbesar secara global.
Dengan rasio P/E 62,87, valuasi saham Costco tergolong tinggi dibandingkan dengan rata-rata industri ritel.
Hal itu mencerminkan ekspektasi pasar terhadap pertumbuhan pendapatan perusahaan di masa depan.
Jika dibandingkan dengan pesaingnya maka rasio P/E ini menunjukkan bahwa saham Costco diperdagangkan dengan premi yang lebih tinggi, tetapi sejalan dengan pertumbuhan yang kuat dan stabilitas bisnisnya.
BACA JUGA:Startup AI China DeepSeek Mengguncang Pasar Saham
Peluang Investasi dengan Saham Costco
Saham Costco menawarkan peluang menarik bagi investor, baik untuk jangka pendek maupun jangka panjang.
Dengan model bisnis yang stabil dan pertumbuhan harga yang konsisten, saham ini bisa menjadi pilihan investasi yang menguntungkan.
Berikut ini panduan cara membeli dan strategi investasinya.
BACA JUGA:Saham BBRI Menjadi Primadona Trader Lokal
1. Cara Membeli Saham Costco
Untuk membeli saham Costco (COST), investor perlu memilih platform atau broker yang mendukung perdagangan saham di NASDAQ.
Langkah pertama adalah membuka akun di broker yang terpercaya, menyetorkan dana, lalu mencari saham COST di platform tersebut.
Pembelian bisa dilakukan melalui market order untuk eksekusi langsung atau limit order untuk menetapkan harga tertentu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: