Mengenal Saham Costco Wholesale (COST) Peluang dan Resikonya

Mengenal Saham Costco Wholesale (COST) Peluang dan Resikonya

Mengenal saham Costco (COST)--

BACA JUGA:Perbedaan Saham, Obligasi, dan Reksa Dana: Mana yang Cocok untuk Anda?

3. Proyeksi Pertumbuhan

Dengan rasio P/E 62,87, saham Costco diperdagangkan pada valuasi premium, mencerminkan ekspektasi pertumbuhan yang tinggi.

Pengembalian atas aset (10,3%) dan ekuitas (29,9%) menunjukkan efektivitas manajemen dalam mengoptimalkan modal.

Lebih jauh, proyeksi pertumbuhan EPS ke depan juga positif, seiring dengan tren industri ritel yang terus berkembang dan keunggulan model bisnis berbasis keanggotaan yang menjaga loyalitas pelanggan.

 

Analisis Kinerja

Dengan model bisnis berbasis keanggotaan yang stabil, saham COST tetap menarik bagi investor. Berikut ini adalah analisis kinerjanya berdasarkan harga, tren historis, serta valuasi pasar:

1. Harga Saham dan Tren Historis

Mengutip laman id.investing.com, Saat ini, harga saham Costco Wholesale Corporation (COST) berada di angka USD1.071,85, turun USD5,01 (-0,47%) pada penutupan tanggal 15 Februari 2025.

Dalam perdagangan setelah jam kerja, harga sedikit turun menjadi USD1.071,76 (-0,01%). Jika melihat pergerakan dalam satu tahun terakhir, saham Costco telah mengalami peningkatan yang cukup besar, dengan rentang harga USD697,27 – USD1.078,23.

2. Kinerja Saham dalam Setahun Terakhir

Dalam satu tahun terakhir, saham COST mengalami kenaikan 48,05%, mencerminkan kepercayaan investor terhadap pertumbuhan bisnis perusahaan.

Tren ini menunjukkan bahwa Costco tetap menjadi pilihan utama di sektor ritel, terutama dengan model bisnis berbasis keanggotaan yang stabil.

Meskipun ada sedikit fluktuasi harian dan mingguan, secara keseluruhan, saham ini menunjukkan kinerja yang solid.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: