Hasil Sidang Komdis PSSI Tanggal 28-29 Desember 2024: PSM Makassar Didenda Rp90 Juta hingga Pengurangan Poin
Komite Disiplin PSSI --PSSI
Jenis Pelanggaran: adanya pergantian pemain Tim PSM Makassar yang melebihi dan/atau melanggar ketentuan sehingga terdapat 12 pemain yang bermain di lapangan permainan
Hukuman: Tim PSM Makassar diberikan hukuman kalah 0-3 dari PS. Barito Putera; pengurangan 3 (tiga) poin (forfeit); denda Rp.90.000.000.
Demikianlah hasil sidang Komite Disiplin PSSI per tanggal 28 dan 29 Desember 2024.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: