Idul Adha Ingin Kurban Sapi? Pahami Jenis-Jenis Sapi yang Layak Menjadi Hewan Kurban

Idul Adha Ingin Kurban Sapi? Pahami Jenis-Jenis Sapi yang Layak Menjadi Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, wajib paham tentang jenis sapi apa saja yang layak dijadikan kurban--

JAKARTA,RADARPENA.CO.ID - Ingin memotong sapi untuk Idul Adha

Sudah tahu memilih jenis sapi apa? Jika belum, pelajari jenis-jenis sapi kurban terbaik di sini.

Tidak terasa sebentar lagi umat Muslim di seluruh dunia akan merayakan Hari Raya Idul Adha. Umumnya, selain melakukan ibadah shalat Idul Adha di pagi hari, umat Muslim juga akan melakukan pemotongan hewan ternak yang juga dikenal dengan kurban. 

Pemotongan hewan kurban merupakan bentuk rasa syukur terhadap nikmat yang diberikan Allah SWT.

Terdapat berbagai jenis hewan ternak yang ditujukan untuk kurban. Salah satu hewan tersebut adalah sapi yang menjadi hewan ternak paling populer untuk kegiatan kurban. 

Tentunya tidak sembarang sapi bisa dikurbankan. Hal ini bertujuan agar ibadah kurban dapat berjalan sesuai dengan syariat dan juga menjaga kualitas daging yang akan dihasilkan.

BACA JUGA:Pemkot Jakpus Pastikan Hewan Kurban di 71 Lokasi Penjualan Bebas dari Penyakit Berbahaya

Sapi untuk kurban harus memiliki kriteria tertentu, seperti minimal berusia 2 tahun dan akan masuk ke tahun ke-3, sehat tanpa cacat, serta bukan milik orang lain. Tidak hanya itu, sapi juga memiliki jenis berbeda-beda yang bisa kamu pilih untuk Hari Raya Kurban. 

Yuk kenali rekomendasi jenis sapi terbaik untuk kurban!

BACA JUGA:Panduan Memilih Hewan Kurban Sesuai Syariat dan Sunah

Jenis-Jenis Sapi Kurban dan Kisaran Harganya

Maka dari itu sebelum membeli hewan sapi kurban akankah lebih baik jika kamu mengerti mana jenis-jenis sapi terbaik di kelasnya berikut ini: 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: