9 Arti Mimpi Menggendong Bayi, Pertanda Baik atau Buruk?

9 Arti Mimpi Menggendong Bayi, Pertanda Baik atau Buruk?

Ilustrasi seseorang mengalami mimpi menggendong bayi, pertanda baik atau buruk ya?--Freepik

5. Awal dari Kehidupan yang Baru

Mimpi menggendong bayi sering kali diinterpretasikan sebagai simbol dari sesuatu yang baru.

Melansir laman Focus on Your Child, arti mimpi menggendong bayi bisa bermakna akan segera terbukanya peluang hidup yang baru.

Jika mimpi ini terus berulang, peluang tersebut bisa jadi lebih mengarah pada sesuatu yang positif.

BACA JUGA:Arti Mimpi Bertemu Orang Yang Sudah Meninggal

BACA JUGA:8 Arti Mimpi Laba-laba dan Tafsirannya, Semoga Ada Banyak Keberuntungan Datang

6. Adanya Pertengkaran dan Perselisihan

Arti mimpi menggendong bayi perempuan dikaitkan dengan rasa khawatir dalam hidup.

Perasaan ini bisa jadi pertanda, bahwa akan ada pertengkaran dan perselisihan dalam waktu dekat.

Perselisihan ini mungkin akan terjadi di rumah ataupun tempat kerja. kamu sebaiknya mulai berhati-hati jika mengalami mimpi ini.

7. Adanya Konflik dalam Rumah Tangga

Arti mimpi menggendong bayi bisa merupakan pertanda adanya konflik dalam pernikahan.

Hal ini mungkin akan dialami oleh kamu yang sudah terikat dalam sebuah pernikahan.

Konflik ini tidak perlu terlalu dipikikan, karena kamu dapat mengatasinya dengan saling percaya.

Asalkan komunikasi kamu dengan suami lancar, konflik pernikahan pun dapat terhindari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: