9 Arti Mimpi Menggendong Bayi, Pertanda Baik atau Buruk?
Ilustrasi seseorang mengalami mimpi menggendong bayi, pertanda baik atau buruk ya?--Freepik
8. Kecewa dengan Hubungan yang Ada
Arti mimpi menggendong anak pada pasangan sudah menikah dikaitkan dengan rasa kecewa.
Hal ini mungkin akan dialami kamu yang merasa kecewa belum memiliki momongan.
Mimpi menggendong bayi juga menjadi tanda depresi dan ketidakpuasan dengan kehidupan cinta saat ini.
9. Hambatan Pekerjaan
Arti mimpi menggendong anak perempuan juga bisa dikaitkan dengan hal negatif di tempat kerja.
Dalam beberapa kasus, menggendong bayi perempuan menjadi tanda hambatan di tempat kerja. Hal ini dapat berhubungan dengan karir atau peluang kerja baru.
Itulah tadi beberapa arti dari tafsir mimpi meggendong bayi yang bisa kamu ketahui, mulai dari hal yang baik dan yang buruk. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: