Cocok Kim Sang-sik Atau Roberto Donadoni untuk Pelatih Timnas Vietnam? VFF Lebih Pilih Sosok Ini

Cocok Kim Sang-sik Atau Roberto Donadoni untuk Pelatih Timnas Vietnam? VFF Lebih Pilih Sosok Ini

Roberto Donadoni tertarik menukangi Timnas Vietnam-ilustrasi/@bolognafc_fanpage-@bolognafc_fanpage

BACA JUGA:Jadwal Liga Inggris 2023-2024 Matchday 31, Ada Duel Chelsea vs Manchester United

Mereka berharap bisa mengulang kesuksesan yang pernah diukir oleh Park Hang-seo. Selain itu, pelatih asal Asia dinilai lebih mengetahui tentang sepak bola Vietnam.

"Menurut diskusi awal terbaru Komite Tetap VFF dan Dewan Pelatih Nasional sebagian besar berpendapat mendukung pemilihan pelatih Asia untuk menggantikan posisi yang ditinggalkan Troussier,"  tulis Soha

"Di antara mereka, pelatih Korea Selatan dan Jepang sangat dihargai atas pemahaman mereka tentang sepak bola Asia Tenggara," pungkasnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: