Rahasia Awet Muda dan Bebas Flek Hitam di Usia 50-an dengan Air Mawar, Begini Cara Pakainya!

Rahasia Awet Muda dan Bebas Flek Hitam di Usia 50-an dengan Air Mawar, Begini Cara Pakainya!

Ilustrasi air mawar yang baik digunakan untuk kesehatan rambut,--pinterest.com/@Stylecraze

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Salah satu bahan alami yang sering digunakan untuk perawatan kulit adalah air mawar.

Air mawar memiliki sifat anti-inflamasi, antioksidan, dan memiliki efek menenangkan yang dapat membantu meremajakan kulit serta mengurangi flek hitam.

Sebenarnya penggunaan air mawar sebagai skincare sudah dilakukan sejak dulu.

Air ini terbuat dari penyulingan kelopak bunga mawar dengan uap. Selain aromanya yang enak, air mawar juga kaya manfaat untuk kecantikan.

Kelopak mawar dan minyak mawar mengandung antioksidan kuat akan menghambat peroksidasi lipid potensial.

Jadi, bisa memberikan perlindungan sel yang kuat sehingga tidak mudah rusak atau muncul tanda penuaan.

Diketahui, bahan alami yang bagus untuk usia 50 tahun keatas ini mengandung ekstrak minyak esensial, vitamin A, C, E hingga pelembab alami bagi kulit. Sehingga, efeknya baik untuk merawat kulit dan menjadikan kulit wajah tampak sehat dan glowing. 

BACA JUGA:

Berikut manfaat penggunaan air mawar untuk diusia 50 tahun keatas dan cara pemakaiannya, simak selengkapnya ulasan artikel di bawah ini!

Pembersih Wajah 

Bersihkan wajah terlebih dahulu dengan menggunakan pembersih yang lembut dan sesuai dengan jenis kulit Anda.

Bilas dengan air hangat dan tepuk-tepuk wajah dengan lembut menggunakan handuk bersih untuk mengeringkannya. 

Aplikasi Air Mawar 

Setelah wajah bersih dan kering, tuangkan sedikit air mawar ke kapas atau semprotkan langsung ke wajah Anda.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: