4 Pesona Budaya Provinsi Nusa Tenggara Timur Yang Jarang Kita Ketahui, Wajib Dilestarikan!

4 Pesona Budaya Provinsi Nusa Tenggara Timur Yang Jarang Kita Ketahui, Wajib Dilestarikan!

Pesona NTT yang jarang kita kenal salah satunya adalah kebudayaan-nya --

JAKARTA,RADARPENA.DISWAY.ID - Nusa Tenggara Timur merupakan salah satu provinsi besar di Indonesia. 

Provinsi NTT juga merupakan provinsi kepulauan yang terdiri dari gugusan pulau-pulau baik itu besar maupun kecil. 

Dari banyaknya pulau yang ada di Nusa Tenggara Timur gugusan pulau terbesar adalah Pulau Flores, Pulau Sumba, dan Pulau Timor. 

Sedangkan pulau lain berukuran lebih kecil, seperti Pulau Sabu, Pulau Rote, Pulau Lembata, Pulau Solor, Pulau Adonara, dan lain-lain.

 

Kebudayaan di Nusa Tenggara Timur berasal dari kebiasaan penduduk lokal yang telah dilakukan turun-temurun. 

Kebudayaan Nusa Tenggara Timur juga mendapat pengaruh dari budaya-budaya luar yang dibawa oleh para pendatang. 

Banyak pendatang yang berasal dari Bugis, Makassar, Maluku, Jawa serta orang-orang keturunan Tionghoa yang mendiami provinsi ini dan membawa kebudayaan masing-masing. 

Ditambah lagi dengan pengaruh budaya Portugis dan Belanda pasca masa penjajahan. 

Kondisi ini yang kemudian menjadikan kebudayan Nusa Tenggara Timur mengalami akulturasi. 

Lantas Kebudayaan apa saja yanga terdapat di Nusa Tenggara timur?

Berikut akan kita bahas kebudayaan Nusa Tenggara Timur dalam bentuk beberapa warisan kebudayan. 

 

1. Rumah Adat 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: