Viral! 5 Fakta Menarik dari Tarian Dero Milik Suku Pamona Sulawesi Tengah: Ternyata untuk Sarana Cari Jodoh!
Tari Dero Suku Pamona Sulawesi Tengah yang lagi Viral : Foto Medcom.id --
Gerakan tari Dero sederhana, hanya kedua tangan dan kedua kaki yang mendominasi gerakan. Pada tarian ini, tangan digerakkan ke depan dan ke belakang, sedangkan badan bergerak ke kanan dan ke kiri mengikuti irama musik yang mengiri.
Gerakan kaki kanan, biasanya dilakukan dengan satu kali, sedangkan gerakan kaki ke kiri biasanya dilakukan dua kali. Dengan begitu formasi penari akan bergerak searag jarum jam.
Awal tarian, dilakukan membentuk barisan dengan penari saling berpegangan tangan. Setelah itu membentuk formasi lingkaran dan selanjutnya gerakan menjadi searah dengan jarum jam.
BACA JUGA:Piala Asia 2023: Jepang vs Vietnam 14 Januari 2024, Prediksi, Head to Head Serta Siaran Langsung
4. Pengiring Tari Dero
Musik tradisional akan mengiringi tarian ini antara lain musik Nggongi dan Ganda. Saat tari beraksi, akan ada seseorang yang membawakan Syair atau Pantun.
Irami musik yang dimainkan, biasanya disesuaikan dengan nyanyian syair atau pantun yang dibawakan oleh pengiring vokal tersebut.
5. Pengiring Tari Dero
Tari Dero ini diiringi dengan musik tradisional yang terdengar indah dan kompak dengan gerakan tari. Jenis musik itu seperti Nggongi dan Ganda.
Dalam pertunjukan Tari Dero ini juga terdapat seorang yang membawakan syair atau pantun. Untuk irama musik yang dimainkan biasanya disesuaikan dengan nyanyian syair atau pantun yang dibawakan oleh pengiring vokal tersebut.
walau begitu, pengiring Tari Dero sudah ada yang lebih moderen menggunakan pengeras suara dan musik DJ. Salah satu musik pengiring yang kini viral adalah DJ Ane Madago Aido Munggenya Remix.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: