Doa Penangkal Santet Menurut Al-Quran dan Sunnah Nabi Muhammad SAW
Doa penangkal santet menurut Al Quran dan Sunnah Nabi-Foto : Santet/Ilustrasi-
JAKARTA,RADARPENA,CO.ID - Kejahatan secara gaib di kenal namanya Ilmu sihir, guna-guna atau santet atau tenung. Ilmu dengan bantuan syetan ini, sangat berbahaya.
Orang yang terkena, jika lambat diberi pertolongan dengan cara dibacakan doa-doa bisa berakibat fatal sampai kepada meninggal dunia (MD).
Mirisnya ilmu sihir berupa santet, atau guna-guna atau tenung ini, calon korbannya tidak bisa mengetahui siapakah gerangan yang mengirimkannya.
BACA JUGA:Anies Ingin Indonesia Jadi Pelaku Utama Penentu Arah Perdamaian
Biasanya si pengirim meminta bantuan dari dukun-dukun santet, sehingga ilmu yang mematikan ini bisa dilakukan dari jarak jauh.
Dalam agama islam banyak sekali doa-doa yang bisa dibaca dan diamalkan agar terhindar dari serangan ilmu hitam yang sangat berbahaya ini.
Umumnya serangan Ilmu santet ini dilakukan pada malam hari, saat seseorang tengah beristirahat, dan saat itu dia memiliki pertahanan yang lemah, jika tidak memulai istirahatnya dengan zikir atau doa-doa kepada Allah SWT.
Perbuatan sihir atau santet, sudah sejak zaman dahulu dilakukan manusia untuk mencelakai korbannya. Bahkan Rasulullah SAW sendiri dalam sejarah hidupnya pernah disantet.
BACA JUGA:Bertobat dari Dosa yang Pernah Diperbuat, Inilah Rajanya Doa Memohon Ampun
Ceritanya kurang lebih, Rasulullah disantet dengan menggunakan Buhul atau tali yang digantungkan di dalam sebuah sumur tua sebanyak 11 buah oleh seorang yang bernama Labid Al-Asham. Sihir dari labib itu cukup kuat mengena kepada Rasulullah sampai membuat beliau lemas tak berdaya.
Kemudia Allah memerintahkan Malaikat Jibril untuk menolong kekasihnya dengan menurunkan surat Al-Falaq.
Berikut Surat Al-Falaq dalam Alquran
قُلْ اَعُوْذُ بِرَبِّ الْفَلَقِۙ (١)
مِنْ شَرِّ مَا خَلَقَۙ (٢)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: