5 Rekomendasi Tempat Nongki Terdekat dan Terbaik di Bandar Lampung yang Instagramable dan Wajib Kamu Kunjungi
RADARPENA.CO.ID - Buat kamu anak muda Balam yang bingung menghabiskan waktu di akhir pekan, nggak ada salahnya untuk nongkrong santai di tempat nongki terdekat dan terbaik di Bandar Lampung yang Instagramable.
Di tempat nongki terdekat dan terbaik di Bandar Lampung yang Instagramable, kamu bisa bersantai ria menghabiskan waktu luang bersama teman atau pasangan sambil menikmati hidangan yang disuguhkan tempat tersebut.
Tidak ada salahnya, kan, kamu aja teman-teman ke tempat nongki terdekat dan terbaik di Bandar Lampung yang Instagramable, lalu berfoto-foto untuk kamu unggah di akun Instagram.
Nah, buat kamu anak muda Bandar Lampung yang ingin menghabiskan waktu weekend bersama pasangan atau teman, berikut ini ada 5 rekomendasi cafe atau tempat nongki terdekat dan terbaik di Bandar Lampung yang Instagramable yang wajib kamu kunjungi.
5 rekomendasi tempat nongki ini adalah cafe atau coffe shop. Sebab, coffe shop banyak bertebaran di Bandar Lampung yang sering dikunjungi anak muda hanya untuk nongkrong.
BACA JUGA:
- Tahu Tips Nongkrong Di Starbucks Dengan Murah ? SImak Selengkapnya
- 5 Rekomendasi Cafe Terdekat di Bandar Lampung yang Instagramable dan Wajib Kamu Kunjungi
Dari banyaknya cafe yang bertebaran di Bandar Lampung, kamu mungkin bingung harus pilih cafe yang mana.
Sebab, ada beberapa hal yang pasti menjadi pertimbangan kamu, seperti tempat yang nyaman, harga makanan dan minuman yang terjangkau, dan fasilitas yang lengkap, karena hampir seluruh kedai kopi punya harga dan rasa yang bersaing.
Biar kamu nggak bingung, berikut ini ada 5 rekomendasi tempat nongki anak muda di Bandar Lampung yang Instagramable dan asik untuk dikunjungi yang dikutip dari YouTube indfani.
Apa saja tempat tersebut? Yuk, simak selengkapnya di bawah ini!
1. El's Coffe Roastery
Bangunan El's Coffe didominasi dengan dinding kaca yang tembus pandang, sehingga menampakkan suasana di dalam cafe.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: