Cek Update Tarif Tol Lampung Per Oktober 2023, Simak Daftarnya !

Cek Update Tarif Tol Lampung Per Oktober 2023, Simak Daftarnya !

RADARPENA.CO.ID - Gerbang tol merupakan salah satu komponen penting dalam sistem transportasi modern yang berfungsi sebagai pintu gerbang untuk mengatur dan mengumpulkan biaya tol bagi pengguna jalan raya.

Artikel ini akan membahas Update daftar tarif jalan Tol Lampung per bulan Oktober tahun 2023,
Daftar tarif tol terbaru untuk ruas jalan Tol Trans Lampung untuk ruas Bakauheni – Terbanggi Besar.

Tarif Tol Lampung untuk edisi tanggal Oktober 2023 ini disesuaikan dengan publikasi data pada akun Instagram @tolbaker
Setelah sebelumnya mengalami kenaikan, per 6 Juni 2023 kemarin tarif Tol Trans Sumatera ruas Bakauheni sampai Terbanggi Besar sudah berlaku normal.

Daftar Tarif Tol Lampung Ruas Bakauheni – Terbanggi Besar

GT. Bakauheni Selatan – Bakauheni Utara

BACA JUGA:Ulah Pemburu Liar, Satwa Dilindungi Di Taman Nasional Way Kambas Kabupaten Lampung Timur Mati Terbakar

BACA JUGA:Hipnotis Merajalela ! Emas 84 Gram Guru SD Di Bandar Lampung Raib Oleh Orang Tak Dikenal

- Tarif Tol Golongan 1 Rp12.000.

- Tarif Tol Golongan 2 Rp18.000.

- Tarif Tol Golongan 3 Rp18.000.

- Tarif Tol Golongan 4 Rp24.000.

- Tarif Tol Golongan 5 Rp24.000.

GT. Bakauheni Selatan – Kalianda

- Tarif Tol Golongan 1 Rp37.000.

- Tarif Tol Golongan 2 Rp55.500.
- Tarif Tol Golongan 3 Rp55.500.

- Tarif Tol Golongan 4 Rp73.500.

- Tarif Tol Golongan 5 Rp73.500.

GT. Bakauheni Selatan – Sidomulyo

BACA JUGA:Resep Makanan Khas Lampung Nikmat dan Sederhana, Yuk Coba Resepnya Disini

BACA JUGA:Resep Engkak Ketan Khas Lampung Camilan Manis dan Lezat, Berikut Cara Membuatnya

- Tarif Tol Golongan 1 Rp52.500.

- Tarif Tol Golongan 2 Rp78.500.

- Tarif Tol Golongan 3 Rp78.500.

- Tarif Tol Golongan 4 Rp105.000.

- Tarif Tol Golongan 5 Rp105.000.

GT. Bakauheni Selatan – Lematang

- Tarif Tol Golongan 1 Rp100.500.

- Tarif Tol Golongan 2 Rp150.500.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: