Cara Membuat Kwetiau Goreng Chindo Yang Bercitarasa Tinggi
Kwetiau Goreng - Hai sobat Radarpena. Kita bertemu lagi dalam inspirasi masakan Sobat Radar.
Bagaimana, apakah sobat Radarpena sudah memiliki inspirasi masakan untuk hari ini ?
Atau sebagai menu hidangan utama esok hari ?
Jika sobat Radarpena sedang mencari inspirasi masakan yang memberikan kesegaran dan cita rasa yang lezat dan sedap, maka kali ini sobat Radarpena akan mendapat inspirasi masakan yang tepat.
Dalam artikel kali ini, kita akan bersama - sama menyimak cara mengolah masakan seafood yaitu Kwetiau Goreng.
Tentunya bahan dan bumbu lainnya yang akan digunakan adalah bahan sederhana, tidak mahal, dan pastinya selalu tersedia sebagai bumbu dapur sehari - hari.
- BACA JUGA:Resep Hari Ini : Membuat Mie Goreng Ayam Pedas ala Rumahan, Gurih dan Lezat!
- BACA JUGA:Kumpulan Resep Seblak Kuah Khas Bandung Yang Pedas, Gurih Dan Mudah Dibuat Yuk, Coba!
Tema kita kali ini adalah mengolah atau memasak Kwetiau Goreng.
Kwetiau Goreng adalah adalah kwetiau yang digoreng yang merupakan masakan Tionghoa Indonesia, itu adalah hidangan mie yang digoreng yang beraroma dan pedas yang umum dijumpai di Indonesia.
Mi ini memiliki tekstur yang lembut dan kenyal, yang membuatnya cocok untuk proses penggorengan.
Hidangan ini dibuat dengan bahan utama kwetiau ditumis dalam minyak goreng dengan bawang putih, bawang atau bawang merah, daging sapi, daging babi, daging ayam, udang goreng, kepiting atau irisan bakso, cabai, sawi putih, sawi, tomat, telur, dan sayuran lainnya yang ditambah dengan kecap manis.
Resep yang sangat mirip dengan hidangan favorit Tionghoa Indonesia lainnya; mie goreng dengan pengecualian dimana mie kuning diganti dengan kwetiau atau mie beras putih yang datar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: