Inilah 5 Moisturizer Yang Bagus Untuk Kamu yang Masih Sekolah!
Moisturizer untuk Anak Sekolah - Sebagai remaja yang banyak terpapar sinar matahari dan debu kamu harus mencuci wajah minimal dua kali sehari untuk membuat wajah kembali segar dan bersih.
Namun, tahukah kamu dengan mencuci wajah itu bisa menurunkan kadar pH alami yang ada di kulit wajah? Hal tersebut terjadi karena sabun pembersih yang kamu pakai dapat mengikis kelembaban alami kulit wajah dan membuat wajah kamu menjadi kering.
Itulah mengapa moisturizer atau pelembap wajah penting untuk kamu gunakan setiap harinya.
Moisturizer pada umumnya memiliki manfaat untuk mengembalikan protein keratin pada kulit wajah. Protein tersebut sangat penting karena menyongsong kulit agar tetap lembap, sehat, dan halus.
Kini banyak bermunculan merk-merk skincare yang memiliki produk moisturizer dengan berbagai klaim.
Mulai dari bisa menjadi moisturizer yang sekaligus mencerahkan wajah, moisturizer dengan kandungan spf, dan lain sebagainya.
BACA JUGA:
- Inilah Segudang Manfaat Dari Cream Temulawak Yang Bagus Untuk Kulit Wajah
- Wardah Facial Wash, Rekomendasi Untuk Kulit Wajah Kombinasi
- Kulit Wajah Anda Kusam ? Serum Garnier Vitamin C solusinya, Kulit Jadi Kenyal
Jika kamu ragu untuk memilih mana moisturizer yang bagus dan tentunya aman untuk kamu yang masih duduk di bangku sekolah.
Berikut 5 rekomendasi moisturizer untuk kamu yang masih sekolah:
1. Emina Moisturizing Cream Bright Stuff
Emina Moisturizing Cream Bright Stuff merupakan moisturizer yang bagus untuk para remaja karena di dalamnya ada kandungan vitamun E dan ekstrak summer plum.
Moisturizing cream ini diperkaya dengan perlindungan UVA dan UVB sehingga dapat terhindar dari bahaya paparan sinar UVA dan UVB langsung.
Formulanya yang ringan dan nyaman ketika diaplikasikan ke wajah, menjadikan produk ini pilihan yang tepat untuk kamu yang masih sekolah. Moisturizer ini bisa kamu dapatkan hanya dengan 30rb-an saja!
2. Skintific Moisturize Gel 5X Ceramide
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: