Kumpulan Cerita Abu Nawas Yang Lucu Dan Penuh Hikmah
BACA JUGA:Wagner Group Tentara Bayaran Vladimir Putin Yang Kini Membelot Dari Rusia
"Dengan merayu-Nya melalui pujian dan doa." kata Abu Nawas
"Ajarkanlah doa itu padaku wahai guru." pinta murid Abu Nawas
"Doa itu adalah : llahi lastu lil firdausi ahla, wala aqwa'alan naril jahimi, fahabli taubatan waghfir dzunubi, fa innaka ghafiruz dzanbil 'adhimi."
Sedangkan arti doa itu adalah : Wahai Tuhanku, aku ini tidak pantas menjadi penghuni surga, tetapi aku tidak akan kuat terhadap panasnya api neraka.
Oleh sebab itu terimalah tobatku serta ampunilah dosa dosaku. Karena sesungguhnya Engkaulah Dzat yang mengampuni dosa-dosa besar.
BACA JUGA:Wisata Religi, Menggali Kekayaan Spiritual dalam Perjalanan
Melihat kisah diatas bahwa Abu Nawas menunjukkan kecerdasannya, dan kerendahan hatinya kepada Allah Swt.
2. Abu Nawas dan Air Susu Pemalu
Suatu hari Raja Harun Al-Rasyid sedang berjalan-jalan ke pasar. Ia kemudian memergoki Abu Nawas sedang memegang botol berisi anggur.
Raja pun menegur dan berkata, “Wahai Abu Nawas, apa yang sedang kau pegang itu?”
Abu Nawas gugup, ia pun menjawab, “Ini susu, Baginda.”
“Bagaimana mungkin air susu berwarna merah? Susu itu berwarna putih bersih.”
BACA JUGA:Keindahan Memukau di Danau Ranau, Lampung Barat
Ucap raja terheran-heran atas jawaban Abu Nawas, sembari mengambil botol yang dipegang oleh Abu Nawas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: