Resep Jangan Lombok, Sayur Olahan Tempe, Tampilan Sederhana Rasa Istimewa

Resep Jangan Lombok, Sayur Olahan Tempe, Tampilan Sederhana Rasa Istimewa

- 1 buah tahu (potong memanjang)

- 1 papan petai belah dua (boleh tidak dipakai)

Cara Membuat Jangan Lombok

1. Ulek bawang merah, bawan putih, dan garam hingga halus, kemudian sisihkan. Sementara itu goreng tahu dan tempe di dalam minyak panas hingga matang.

2. Tumis bumbu halus, lengkuas, dan daun salam dengan sedikit minyak hingga harum, lalu masukkan irisan cabai, petai, serta tempe dan tahu goreng.

3. Tambahkan garam, kaldu bubuk, gula jawa, air, dan santan, kemudian masak sembari diaduk sesekali hingga matang. Koreksi rasa kembali dengan penyedap, lalu sajikan selagi hangat.

Nah, itulah resep dan cara penyajian Jangan lombok yang nikmat. Cukup mudah bukan cara membuatnya. Selamat mencoba.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: