Undang-Undang Desa sudah Ketok Palu, Kades dan Aparatur Kompeten Siap-Siap!

Jumat 03-05-2024,12:56 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Manfaat dan Keuntungan

Dengan disahkannya Undang-Undang nomor 3 Tahun 2024 tersebut berdampak positif bagi pembangunan Desa selanjutnya.

Yang mana beberapa manfaat bagi Desa dan juga perangkatnya adalah sebagai berikut:

  • Pembangunan Desa lebih bisa terarah karena adanya rencana jangka pendek, jangka menengah dan jangka panjang yang disesuaikan dengan kepentingan desa itu sendiri.
  • Bagi Pejabat Perangkat Desa, bisa mendapatkan "Tunjangan Purna Tugas" apabila selesai menunaikan tanggung jawabnya.

Diharapkan dengan sah-nya undang-undang ini, pembangunan desa bisa merata, bebas korupsi dan kesejahteraan masyarakat serta aparatur desa bisa meningkat.

Kategori :