Daftar Artis Internasional yang Pernah Batal Konser di Indonesia: Ada Lady Gaga hingga Aerosmith

Daftar Artis Internasional yang Pernah Batal Konser di Indonesia: Ada Lady Gaga hingga Aerosmith

Aerosmith/ Foto: x.com/Aerosmith--Aerosmith/ Foto: x.com/Aerosmith

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Penggemar Dua Lipa di Indonesia harus menerima kenyataan pahit setelah konser sang idola yang dijadwalkan pada Sabtu, 9 November 2024, terpaksa dibatalkan. 

Keputusan mengejutkan ini diumumkan kurang dari 24 jam sebelum acara berlangsung, dengan alasan masalah keamanan dan logistik yang dianggap tidak memadai.

Padahal, pelantun lagu hits seperti “New Rules” dan “Don’t Start Now” sudah berada di Jakarta dan bersiap untuk tampil dalam konser bertajuk “Dua Lipa Radical Optimism Asia Tour” di Indonesia Arena Senayan.

PK Entertainment selaku promotor konser mengungkapkan, pembatalan ini dilakukan atas keputusan bersama dengan manajemen Dua Lipa.

Hal ini tentu saja mengecewakan para penggemar yang telah menantikan kehadiran sang artis di panggung Indonesia.

Pembatalan konser ini menambah daftar panjang artis internasional yang gagal menghibur penggemarnya di Tanah Air.

Selain Dua Lipa, beberapa nama besar lainnya juga pernah membatalkan konser mereka di Indonesia dengan berbagai alasan.

Daftar Artis Internasional yang Pernah Membatalkan Konser di Indonesia:

1. Avenged Sevenfold

Pada 1 Mei 2012, band heavy metal asal Amerika Serikat ini membatalkan konser mereka karena standar panggung yang dianggap tidak layak.

Namun, tiga tahun kemudian, Avenged Sevenfold kembali tampil di Jakarta dan bahkan sukses menggelar konser pada Mei 2024 di Stadion Madya GBK.

2. Lady Gaga

Konser “The Born This Way Ball” yang direncanakan berlangsung pada 3 Juni 2012 batal karena tidak mendapat izin keamanan. Penolakan dari sejumlah ormas turut menjadi faktor pembatalan ini.

3. Aerosmith

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: