5 Bahan Alami Ampuh Usir Bau Ketiak Tanpa Deodorant Ala Kemenkes, Begini Caranya

5 Bahan Alami Ampuh Usir Bau Ketiak Tanpa Deodorant Ala Kemenkes, Begini Caranya

Ilustrasi ada beberapa bahan alami yang bisa menghilangkan aroma tidak sedap pada ketiak ala Kementerian Kesehatan.--Freepik

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Belakangan ini sedang ramai jadi pembahasan public mengenai pemberitaan Erina Gudono soal bau ketiak hingga viral di media social.

Tentu pemberitaan dari istri Kaesang Pangarep, Puteri Indonesia DI Yogyakarta 2021-2022, yang juga menantu dari Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Namun yang menjadi focus dalam kasus ini adalah mengenai bau ketiak yang membuat kondisi seseorang merasa tidak nyaman.

Untuk mengatasi masalah tersebut, kebanyakan orang akan menggunakan deodorant sebagai pembasmi bau ketiak.

Sudah ada banyak macam produk deodorant yang dijual untuk Wanita dan juga pria. 

Namun terkadang penggunaan deodorant justru bisa merugikan, seperti baju yang rusak karena keras atau menguning, deodorant yang tidak bertahan lama.

BACA JUGA:8 Cara Sederhana Hilangkan Bau Ketek atau Ketiak

 

BACA JUGA:Ini Alasan Mengapa Bau Ketek atau Ketiak Ibu Hamil dan Menyusui Lebih Menyengat

Tidak hanya itu, terkadang bagi Sebagian orang, justru penggunaan deodorant justru menimbulkan alergi, seperti gatal dan ruam.

Melansir dari laman Kementerian Kesehatan (Kemenkes), ada beberapa bahan alami ampuh hilangkan bau ketiak tanpa harus menggunakan deodorant. Simak juga cara penggunaannya agar lebih mendapatkan manfaatnya.

1. Bunga kecombrang

Cara menghilangkan bau ketiak salah dengan bahan alami salah satunya bisa dengan menggunakan bunga kecombrang. Bunga kecombrang juga memiliki kandungan antioksidan dan zat-zat lain yang bermanfaat bagi tubuh. 

Kita bisa mendapatkan nutrisi berupa saponin, fenolik, flavonida, alkaloid, tanin, triterpenoid, glikosa, streoid, polifenol, antimikroba, vitamin, dan juga mineral. Zat-zat tersebut tentunya berguna untuk menghilangkan bau ketiak tidak sedap. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: