Cetak Rekor! Spanyol Juara Euro 2024, Usai Gulung Inggris 2-1

Cetak Rekor! Spanyol Juara Euro 2024, Usai Gulung Inggris 2-1

Tim Spanyol juara Euro 2024--Beritasatu

Ini merupakan gelar Euro keempat bagi Spanyol setelah sebelumnya dapat mereka menangkan pada edisi 1964, 2008 dan 2012, sekaligus menjadi pemegang Euro terbanyak sepanjang sejarah, melewati Jerman yang memiliki tiga gelar.

Sementara itu, hasil ini membuat Inggris harus merasakan kegagalan kedua di partai puncak Euro secara beruntun, setelah pada edisi sebelumnya dikalahkan Italia lewat drama tendangan adu penalti.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: