Ini Cara Menghindari Gejala Lampu Mobil Menguning dan Buram

Ini Cara Menghindari Gejala Lampu Mobil Menguning dan Buram

Ilustrasi mika lampu mobil yang sudah kusam dan menguning membuat terlihat buram.--Pinterest

"Mika lampu itu selalu panas, apalagi saat jalan malam karena lampu akif, kalau siang juga kena panas matahari jadi lebih cepat retak halus dan kusam menguning," jelas Yoga.

Pemilik kendaraan juga bisa menggunakan sealant khusus untuk lampu dapat membantu melindungi mika lampu dari kerusakan akibat sinar UV dan oksidasi.

BACA JUGA:Jangan Keliru! Ini 5 Cara untuk Membedakan Odometer Mobil Asli Atau Palsu

BACA JUGA:Awas Mode Manual Mobil Matic Bisa Merusak Transmisi dan Mesin, Begini Penjelasannya

Jika mika lampu mobil sudah terlanjur menguning, kamu dapat mencoba memolesnya dengan menggunakan pasta poles khusus untuk lampu. 

Cairan atau krim poles ini dapat membantu menghilangkan lapisan kusam dan mengembalikan kejernihan lampu.

Dan jika mika lampu mobil sudah sangat rusak dan tidak dapat diperbaiki dengan cara memoles, terpaksa kamu harus menggantinya dengan yang baru.

Namun perlu diketahui untuk menggantinya juga dengan yang original karena kualitasnya sangat jauh berbeda dengan mika lampu kendaraan yang custom.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: