iOS 17.5: Apa Saja yang Baru dan Cara Updatenya?

iOS 17.5: Apa Saja yang Baru dan Cara Updatenya?

iOS 17.5: Apa Saja yang Baru dan Cara Updatenya?--foto : tangkapan layar Youtube

Status Perbaikan Baru

iOS 17.5 menambahkan fitur "Status Perbaikan" baru pada Find My. Dengan fitur ini, pengguna tidak perlu mematikan Find My saat mengirim iPhone mereka ke Apple untuk diperbaiki.

Distribusi Web di Uni Eropa

Dengan iOS 17.5, Apple menambah kemampuan sideloading khusus untuk pengguna di wilayah Uni Eropa. Fitur ini memungkinkan pengguna mengunduh aplikasi secara langsung dari situs web pengembang. Namun, pengembang aplikasi harus menyetujui persyaratan bisnis App Store baru untuk Uni Eropa, termasuk membayar

Biaya Teknologi Inti (Core Technology Fee) sebesar 0,50 euro per instalasi baru, setelah aplikasi mencapai 1 juta unduhan setiap tahunnya. Sebagai promosi, Apple membebaskan biaya ini untuk 1 juta instalasi aplikasi pertama. Biaya baru dikenakan setelah pengembang mencapai 1 juta unduhan di tahun kedua.

Fitur khusus di Eropa ini mengikuti pembaruan iOS 17.4 yang dirilis pada Maret, yang memungkinkan pengguna di Eropa mengunduh toko aplikasi alternatif untuk mematuhi Undang-Undang Pasar Digital (Digital Markets Act/DMA) Uni Eropa. Undang-undang anti-monopoli tersebut mengharuskan Apple memberikan izin sideload sebelum 6 Maret 2024 agar tetap bisa 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: