Simak Prakiraan Cuaca Jabodetabek Kamis 2 April 2024, Masih Diguyur Hujan?

Simak Prakiraan Cuaca Jabodetabek Kamis 2 April 2024, Masih Diguyur Hujan?

Ilustrasi wilayah yang diprediksi hujan akan terjadi pada siang hingga malam hari di sejumlah wilayah--Freepik

JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Simak prakiraan cuaca Jabodetabek hari ini Kamis, 2 Mei 2024.

Sebelum beraktivitas, penting untuk mengetahui cuaca yang akan terjadi sepanjang hari ini.

Melansir dari laman resmi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) melaporkan bahwa mayoritas wilayah Jabodetabek akan diguyur hujan mulai dari intensitas ringan hingga disertai petir.

Seperti wilayah Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu pada pagi hari akan diguyur hujan dengan intensitas ringan, yang kemudian pada malam hari dengan kondisi yang sama.

Pada wilayah Jakarta Barat, akan disertai hujan ringan pada sore hingga malam hari. Kemudian hujan akan mengguyur kota Jakarta Pusat dengan disertai petir.

BACA JUGA:Terlibat Kecelakaan, Mobil Mini Bus dan Pick Up Terbakar di Tol KM 6 Japek

BACA JUGA:Terungkap! Ini Alasan FA Pelaku Gelapkan Uang di Resto dan Cafe Milik Hotman Paris di Tajur Bogor

Kemudian pada wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur akan diguyur hujan dengan intensitas ringan, lalu hujan juga akan mengguyur kota tersebut disertai petir.

Berikut prakiraan cuaca untuk wilayah Jakarta menurut laporan BMKG secara lengkap:

Jakarta Barat

  • Pagi: Hujan Ringan 
  • Siang: Berawan 
  • Sore: Hujan Ringan 
  • Malam: Hujan Ringan 
  • Dini Hari: Berawan

Jakarta Pusat

  • Pagi: Berawan 
  • Siang: Berawan 
  • Sore: Berawan 
  • Malam: Hujan Petir 
  • Dini Hari: Berawan 

Jakarta Selatan

  • Pagi: Berawan 
  • Siang: Berawan 
  • Sore: Hujan Ringan 
  • Malam: Hujan Petir 
  • Dini Hari: Berawan 

Jakarta Timur

  • Pagi: Berawan 
  • Siang: Berawan 
  • Sore: Hujan Ringan 
  • Malam: Hujan Petir 
  • Dini Hari: Berawan 

Jakarta Utara

  • Pagi: Hujan Ringan 
  • Siang: Berawan 
  • Sore: Berawan 
  • Malam: Hujan Ringan 
  • Dini Hari: Berawan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: