Digigit Kutu Kucing Peliharaanmu? Jangan Panik, Berikut Ini Cara Mengobatinya

Digigit Kutu Kucing Peliharaanmu? Jangan Panik, Berikut Ini Cara Mengobatinya

Kutu Kucing bisa saja menggigit manusia dan mengakibatkan infeksi, berikut cara mengatasinya--freepik.com

 

Kutu-kutu yang menempel di tempat tersebut, adalah yang beresiko menular pada manusia.

Penularan juga bisa terjadi langsung ketika manusia menyentuh kucing yang terinfeksi. 

BACA JUGA:Kucing Mixdom, Ciri-ciri Kucing Ras Campuran yang Imut dan Menggemaskan

 

Lalu bagaimana tanda-tanda gigitan kutu kucing pada manusia?

Berikut ini adalah pembahasannya.

 

Bisakah kutu kucing menyerang manusia?

Jawabannya adalah bisa.

Tetapi berbeda dengan jenis kutu lainnya, kutu yang menempel di kulit hanya "hidup dan menyerang" spesies yang khusus.

Maka dari itu, kutu yang menginfeksi tidak menyebabkan infestasi dan memicu penyakit.

 

Salah satu gejala atau ciri-ciri infeksi kutu pada manusia adalah rasa gatal.

Biasanya sensasi tersebut muncul pada permukaan kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: