Apa Saja Jenis Rempah yang Digunakan untuk Mengatasi Batuk yang Mudah Diracik Sendiri?
jenis-jenis rempah sebagai obat batuk yang bisa diracik sendiri--freepick.com
Bagi kalian yang tidak suka susu, kalian juga bisa mencampurnya dengan teh, garam, ataupun air hangat biasa.
Untuk menambahkan cita rasa kalian juga bisa menambahkan madu murni secukupnya.
3. Kencur
Jenis rempah yang dapat digunakan untuk mengatasi batuk yang selanjutnya adalah kencur.
Manfaat ini didapatnya dari berbagai kandungan nutrisi di dalamnya seperti vitamin C, B kompleks, beta karoten, serta kalsium.
kencur ini juga terkenal akan beberapa kandunan senyawa kimianya yang mana mampu membantu menyembuhkan berbagai penyakit termasuk batuk.
Tidak hanya batuk saja, beberapa senyawa seperti aromatik, monoterpen, dan seskuiterpen juga dapat kalian manfaatkan untuk mengatasi rasa nyeri.
4. Bawang Putih
Meskipun memiliki aroma yang menyengat, bawang putih ini juga merupakan obat alami yang efektif mengatasi batuk berdahak.
Hal ini dikarenakan, bawang putih mengandung zat allicin yang memiliki sifat anti mikroba. Sehingga dipercaya mampu mencegah produksi dahak yang berlebih.
Kalian bisa memakan bawang putih tersebut secara langsung.
Namun, bagi kalian yang tidak kuat dengan rasa dan aromanya, kalian bisa mencampurkan bawang putih halus dengan madu dan teh.
BACA JUGA:Fakta Madu Terhadap Batuk dan Flu, Kaya Manfaatnya Tidak Cuma Isapan Jempol
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: