Daftar Susu Khusus Ibu Hamil untuk Menjaga Kesehatan Janin, Mudah Ditemukan di Minimarket Terdekat

Daftar Susu Khusus Ibu Hamil untuk Menjaga Kesehatan Janin, Mudah Ditemukan di Minimarket Terdekat

Ibu hamil perlu susu khusus untuk senantiasa menjaga kesehatan dirinya dan janin--freepik.com

 

3. Lactamil Inisis

Dari lactamil ada varian Lactamil Inisis yang direkomendasikan untuk khusus untuk memenuhi nutrisi ibu hamil dan janin.

Ibu hamil baik mengonsumsi produk susu ini dari masa kehamilan trimester pertama, sebagai pencegahan anemia pada ibu, dan adanya kelainan pada janin.

Kandungan Lactamil Inisis seperti protein, karbohidrat, asam lemak omega 6, DHA, serta aneka vitamin dan mineral. Juga memiliki kandungan yang tinggi asam folat dan zat besi, serta vitamin B6, vitamin C, dan vitamin D3.

Hadir dengan variasi rasa cokelat, vanila, dan stroberi. Konsumsi rutin 2 kali sehari selama masa kehamilan.

Harga Eceran 400 gram: Rp.80.000.

 

4. Prenagen Mommy

Kemudian ada dari merk Prenagen Mommy yang mengandung nutrisi penting yang dibutuhkan ibu hamil seperti, protein, asam folat, DHA, kalsium, dan zat besi.

Produk ini cocok dikonsumsi saat usia kehamilan menginjak trimester kedua atau 3 bulan keatas.

Kandungan dalam Prenagen Mommy sangat bagus untuk tumbuh kembang janin dari mulai perkembangan otaknya, organ tubuh, saraf dan tulang janin, serta dapat mencegah anemia pada ibu hamil.

Prenagen Mommy hadir dalam banyak varian rasa cokelat, stroberi, vanilla, moka, dan kacang hijau. Bisa dikonsumsi sebanyak 2 gelas per hari.

Harga Eceran 360 gram: Rp.84.000.

BACA JUGA:Waspada Kehamilan Ektopik! Yuk Kenali Gejala dan Cara Penanganannya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: