Apa Itu Istilah 'Silent Majority' yang Selalu Viral Usai Pemilu?

Apa Itu Istilah 'Silent Majority' yang Selalu Viral Usai Pemilu?

Unggahan reels Instagram Ridwan kamil terkait istilah silent majority.-Foto: Instagram.com/@ridwankamil-

Dalam sejumlah pidato, Trump mengakhirinya dengan menyatakan kaum mayoritas yang diam telah kembali untuk mendukungnya, dikutip dari NPR.

Angie Maxwell , direktur Diane Blair Center of Southern Politics and Society dan dosen ilmu politik di Universitas Arkansas menjelaskan, kaum silent majority dalam konteks kampanye Trump adalah sekelompok warga AS yang tidak terlibat dalam gerakan hak-hak sipil, rasis tetapi sopan sehingga tidak ingin membalas kebijakan yang terlalu rasis.

Ia menjelaskan, silent majority atau mayoritas yang diam merupakan orang-orang yang ingin mempertahankan status quo. Dan baru-baru ini, Ketua TKD Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka Jawa Barat (Jabar), Ridwan Kamil menyinggung adanya silent majority dalam unggahan quick count data masuk 20%. Pada unggahan tersebut, paslon yang didukungnya unggul.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: