Menjalin Silaturahmi dan Menanamkan Nilai Budi Pekerti Dalam Kesederhanaan di Desa Sumber Magelang

Menjalin Silaturahmi dan Menanamkan Nilai Budi Pekerti Dalam Kesederhanaan di Desa Sumber Magelang

SIswa Sekolah Charitas melaksanakan LDK--

" Ambil hal positif dari apa yang sudah kalian persiapkan. Semoga ada nilai yang bisa kalian ambil, dari sajian dari para orang tua asuh nantinya bisa  kalian terapkan di rumah yaitu mengucapkan terima kasih kepada orang tua di rumah. Harus mulai kalian biasakan!" ucap Bu Yudhith selaku pembimbing para siswa.

Tak lupa Suster Simonia melantunkan sekilas pantun sebagai kenang-kenangan,

"Desa Sumber di Lereng Merapi,

Indah ejuk Mempesona Hati,

Tetap Jalin Silaturahmi,

Meski kami sudah tinggalkan desa ini,"

 

Hal tersebut sesuai dengan visi dan misi live in 2024 di Desa Sumber, Magelang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: