Liga Voli Putri Korea, IBK Altos Gagal Curi Poin
JAKARTA, RADARPENA.CO.ID - Pertandingan Liga Voli Putri Korea Hyundaii Hillstate berasil melanjutkan dominasinya pada laga perdana putaran keempat.
Laga yang digelar di Hwaseong Indoor Arena pada 27 Desember 2023 kemarin IBK Altos jadi korban dari Hyunday E&C Hillstate.
Suwon Hyundai E&C Hillstate berhasil mempermalukan tim tuan rumah denganskor 3 - 1 (25-22, 20-25, 24-26, 17-25).
Pada laga terakhir di putaran ketiga, Hyundai E&C Hillstate dan IBK Altos saling berhadapan dan dimenangkan oleh IBK Altos yang berhasil mematahkan kemenangan beruntun dari Hyundai.
Pada awal set pembuka, tim tuan rumah tampil dengan menyerang dan bertahan.
IBK Altos unggul di set pertama dengan time out pertama meraih skor 8-4.
Hingga pada technical time put kedua masih bertahan dengan unggul 18-16.
BACA JUGA:
- Respon Bos Ducati Soal Kepindahan Marc Marquez, Gigi Dall'Igna Dilirik Honda
- Brighton vs Tottenham Hotspur Premier League Matchday 19, Prediksi, Line-up Serta H2H
IBK Altos yang berhasil menutup set pertama melalui spike dari hitter Hwang Min-Kyoung
Pada saat set kedua dimulai, kedua tim berhasil menyamakan poin dengan skor 7 - 7 yang berlangsung dengan sengit dan seru.
Saat technical time out, IBK Altos berhasil mengambil alih dengan selisih satu poin.
Namun sayangnya tim tamu berbalik unggul hingga skor 14-13, tim tuan rumah banyak melakukan kesalahan dan tertinggal dengan skor 14-20.
Set kedua kedudukan menjadi imbang 1 - 1 untuk kedua tim, lalu saat set ketiga kembali berjalan dengan alot.
IBK Altos yang kembali tertinggal dengan skor 10-14, namun tim tuan rumah berhasil menyamakan skor 21-21.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: