Awas Ditipu! Pelajari Dulu Sebelum Kamu Membeli Perhiasaan Emas, Simak Bersama
BACA JUGA:Update Harga Emas Pegadaian 23 November 2023: Kompak Naik Semua Jenis dan Ukuran
Cara selanjutnya adalah dengan memastikan kemurnian dari emas yang akan kamu beli.
- Emas 24 karat tingkat kemurnian 99,99%
- Emas 22 karat memiliki tingkat kemurnian 91,7%
- Emas 20 karat memiliki kemurnian 83,3%
- Emas 18 karat memiliki tingkat kemurnian 66,6
- Emas 14 karat memiliki tingkat kemurnian 58,5%,
3. Perhatikan Toko Tempat Membeli Emas
Cara selanjutnya adalah dengan memilih tempat membeli emas yang jelas dan terjamin keasliannya.
Hal ini tentu untuk menghindari terjadinya penipuan dan emas yang tak sesuai kadar kemurniannya.
Jika tak ingin pusing - pusing memutuskan toko mana yang akan kamu pilih, maka kamu bisa mengunjungi situs resmi Pt. Antam.
BACA JUGA:Harga Emas Pegadaian Hari Ini: Kompak Turun Semua Jenis dan Ukuran
BACA JUGA:Harga Emas Pegadaian 21 November 2023: Antam Naik, UBS dan Retro Turun
4. Simpan Nota Dan Sertifikat Kepemilikan
Selanjutnya hal yang perlu kamu perhatikan setelah membeli perhisan emas adalah menyimpan nota pembelian dan sertifikat kepemilikian. Hal ini berguna jika kamu ingin menjual emas yang kamu beli.
5. Penyimpanan
Terakhir tentu tentang penyimpanan. Jika tidak digunakan simpanlah emas pada tempat yang aman.
Hal tersebut dilakukan agar terhindari dari hal yang tak diinginkan yang dapat merugikan kita.
Jadi itulah 5 hal yang perlu kamu ketahui sebelum memutuskan untuk membeli emas.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: