Toyota Yaris Cross 2023, Luas, Fitur Lengkap, Nyaman

Toyota Yaris Cross 2023, Luas, Fitur Lengkap, Nyaman

JAKARTA, RADARPENA - Toyota Yaris Cross dipersiapkan untuk mengisi segmen B Sport Utility Vehicle (SUV) di Indonesia. 

Mobil ini menyuguhkan desain baru hingga teknologi hybrid untuk mengganjal lawannya seperti Honda HR-V, Hyundai Creta.

Yaris Cross menyasar segmentasi pasar otomotif yang sedang menggeliat dengan karakteristik berbeda-beda dari masing-masing merek. 

BACA JUGA:Toyota All New Yaris Cross lebih Tangguh, Full Hybrid EV

Namun yang perlu menjadi catatan untuk Yaris Cross menawarkan sebuah evolusi cukup panjang hingga menghasilkan perubahan bentuk yang signifikan.

Di Indonesia, Yaris Cross akan mengisi kekosongan antara Raize dan Corolla Cross.

Salah satu paling menarik dari mobil ini adalah bentuknya yang ringkas dan sporty. 

Anda jangan membayangkan karakternya sama dengan Toyota Yaris yang sudah banyak beredar di jalan, sangat beda.

BACA JUGA:All New Toyota Kijang Innova Zenix, Penampilannya Makin Memukau

Yaris Cross 1.5 S HV (Hybrid) CVT GR Parts Aero Package yang merupakan varian tertinggi menggunakan jantung penggerak konvensional mesin bensin 1.500 cc 2NR-VE 4 silinder.

Mesin itu terbenam pada mobil yang punya panjang 4.310 mm, lebar 1.770 mm, tinggi 1.615 mm, dan jarak antar sumbu roda 2.620 mm.

EKSTERIOR

Desain eksteriornya sangat menggoda. Pendesainnya seakan bermain-main dengan imajinasinya, 

BACA JUGA:All New Toyota Agya Generasi Ke-2 Semakin Memikat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: