5 Inspirasi Outfit Keren untuk Nonton Konser bagi Kalian Kaum Cewek di Tahun 2025

Jumat 10-01-2025,16:40 WIB
Reporter : Dimas Satriyo
Editor : Dimas Satriyo

Radarpena.co.id, Jakarta - Menonton konser bukan hanya tentang menikmati musik, tetapi juga kesempatan untuk tampil stylish. Outfit yang kamu pilih bisa mencerminkan selera dan kepribadianmu. Berikut beberapa ide pakaian konser untuk cewek yang ingin tampil keren:

 

1. Kaus Band

Kaus band adalah pilihan simpel namun berarti. Selain sebagai kenang-kenangan, kaus band juga bisa membuatmu tampil keren dan percaya diri. Pilih kaus band dari grup yang sedang tampil, seperti kaus Metallica jika kamu menonton konser Metallica.

BACA JUGA:Jadwal Lengkap Konser Musik Januari 2025: Musisi Lokal dan Mancanegara Bakal Hiasi Panggung Indonesia

2. Celana Pendek Denim

Celana pendek denim adalah item fashion yang nyaman dan praktis. Cocok untuk konser di luar ruangan atau cuaca panas. Selain itu, celana ini bisa dipasangkan dengan berbagai jenis atasan, sehingga mudah disesuaikan dengan gaya konser.

 

3. Sparkly Outfit

Jika ingin tampil mencolok, coba outfit dengan detail sequins, rhinestones, atau glitter. Dengan sentuhan kilauan, kamu pasti akan jadi pusat perhatian di konser 

BACA JUGA:IIMS 2025 Kembali Hadirkan Konser IIMS Infinite Live, Ini Deretan Lineupnya

4. Jaket Statement

Bawa jaket untuk konser malam hari, terutama jika venue memiliki pendingin ruangan. Jaket ini juga bisa jadi bagian dari penampilan yang keren, menambah kesan stylish dan fungsional.

BACA JUGA:Viral! Momen Istri Sah Spill Suaminya yang Diduga Selingkuh Saat Nonton Konser dan Berada di Lokasi yang Sama

5. Denim dan denim 

Kategori :